JKT48 logo

JKT48
Official Web Site

パジャマドライブ

てもでもの涙 (Air Mata Perasaan yang Tak Tersampaikan)

Hujan rintik-rintik yang mulai turun
Aku pun menutup layar kisah ini
Bagai menurunkan
Layar warna perak
Itulah cinta pertama diriku

Ku terus menunggu
Di jalan yang kedua
Ku ingin panggil namun ku tak bisa
Saat kulihat ke bawah,
Bunga ajisai pun menangis

Walau ku sangat ingin bertemu ,
Walau ku menyukaimu,
Kau jalan berlalu di depan mataku
Walaupun jadi begini
Aku tetap melihatmu
Dari tempat ini
Walau ku sangat ingin bertemu ,
Walau ku menyukaimu,
Kau bahkan tidak menoleh ke arahku
Walaupun kupakai payung
Pipiku pun tetap basah
Diri ini tak berdaya
(Temo demo no namida)


Di jalan yang penuh kesedihan ini
Aku berjalan, seorang diri
Dalam hati ini
Diriku tersesat
Rasa sayang yang tak seorang pun tahu

Bunga ajisai
Yang suka akan hujan
Memejamkan mata di hari cerah
Mendung yang jauh di sana
Apakah kau yang memikirkannya?

Walau sesedih apa pun juga
Walaupun tak bisa juga
Biarkan aku tetap menjadi gadis
Ku tak akan melupakan
Jejak langkah kenangan,
bertemu denganmu
Walau sesedih apa pun juga
Walaupun tak bisa juga
Suatu hari ku pasti kan teringat
Walaupun harapan aku
Tidak juga terwujudkan
Ku kan terus bersinar
(Temo demo no koi yo)

Walau ku sangat ingin bertemu ,
Walau ku menyukaimu,
Kau jalan berlalu di depan mataku
Walaupun jadi begini
Aku tetap melihatmu
Dari tempat ini
Walau ku sangat ingin bertemu ,
Walau ku menyukaimu,
Kau bahkan tidak menoleh ke arahku
Walaupun kupakai payung
Pipiku pun tetap basah
Diri ini tak berdaya
(Temo demo no namida)

ステージソング

パジャマドライブ

恋愛禁止条例

僕の太陽

誰かのために

青春ガールズ

手をつなぎながら

シアターの女神

最終ベルが鳴る

逆上がり

ただいま恋愛中

アイドルの夜明け

制服の芽

ラムネの飲み方

最新情報

JKT48 Digital Photobook「寿司の日」の予約と特典「Video Call with JKT48」についてのお知らせ

JKT48 Summer Festival “JKT48夏祭り”「浴衣」チケット購入者特典についてのお知らせ

JKT48.com アカウントの個人情報更新についてのお知らせ

JKT48 Summer Festival ”JKT48夏祭り”のチケット販売と詳細についてのお知らせ

2023年5月21日「ラムネの飲み方」公演 時間変更のお知らせ

もっと見る >

スケジュール

ラムネの飲み方

BANZAI JKT48

恋愛禁止条例

Marvellous Festival

会いたかった

もっと見る >