JKT48 logo

JKT48
Official Web Site

Berita Terbaru

Informasi Mengenai Kondisi Kesehatan Febriola Sinambela dan Flora Shafiq (Team T)

22 Oktober 2020
Terima kasih atas dukungannya untuk JKT48.

Sehubungan dengan kondisi kesehatan Febriola Sinambela dan Flora Shafiq dari team T, keduanya telah menjalani perawatan dan isolasi mandiri. Berdasarkan hasil pemeriksaan, tidak lagi ditemukan gejala infeksi virus COVID-19. Keduanya telah mendapat keterangan sehat dari dokter dan diperbolehkan untuk beraktivitas.

Dengan demikian, keduanya akan kembali melanjutkan kegiatan JKT48 seperti biasa.

Terima kasih banyak atas dukungan dan doa untuk keduanya.


JKT48 Operation Team

News

Pengumuman Mengenai Pre-Order #KuSangatSuka Special Set

Pengumuman Mengenai JKT48 Virtual 2.0 & Stream Relay New Outfit Reveal

Pengumuman Mengenai Pre-Order Digital Photobook “JKT48 26th Single Personal Meet & Greet Festival” dengan bonus Video Call with JKT48

Pengumuman Mengenai Stage Activity dan Mini-Live Performance di JKT48 26th Single Personal Meet & Greet Festival

Pengumuman Mengenai Birthday 2-Shot Online bulan Februari dengan Chekicha

Selengkapnya >

Schedule

Sambil Menggandeng Erat Tanganku

Ingin Bertemu

Sambil Menggandeng Erat Tanganku

Selengkapnya >