JKT48 logo

JKT48
Official Web Site

Berita Terbaru

Permintaan Maaf Ghaida

21 Januari 2013
Berkaitan dengan pernyataan Ghaida mengenai pengunduran diri dari JKT48 pada saat JKT48 anniversary event tanggal 23 Desember 2012 di senayan dan saat show theater pada tanggal 29 Desember 2012, kami JKT48 Operation Team mengucapkan permohonan maaf karena telah menyebabkan kesimpangsiuran di antara para fans.

Oleh sebab itu, Ghaida vakum dari kegiatan JKT48 untuk sementara waktu.
Di bawah ini adalah pesan dari Ghaida untuk teman-teman semua:

"Saya Ghaida, menyesal dan minta maaf karena telah membuat teman-teman semua bingung. Saat ini saya sedang instrospeksi diri selama beberapa waktu agar bisa menjadi lebih baik lagi. Saya berjanji pada teman-teman semua bahwa saya tidak akan mengulangi perbuatan ini. Saya ingin berusaha menjadi lebih baik lagi oleh karena itu tetap dukung saya ya!"

Terima kasih atas pengertian teman-teman semua.
Mohon dukungannya untuk JKT48.

JKT48 Operation Team

News

Pengumuman Mengenai 11th Anniversary Generasi 3 JKT48 Party!

Pengumuman Mengenai Penjualan Digital Wallpaper Pack “Patroli Sahur: Idol Style!!” dengan bonus Video Call with JKT48 Virtual

Pengumuman Mengenai Video Call Pengganti Lulu Salsabila

Pengumuman Mengenai Pre-Order Digital Photobook “Heart & Harmony” dengan bonus Video Call with JKT48

Pengumuman mengenai 2025 JKT48 Ramadan Event Live Stream Charity

Selengkapnya >

Schedule

JKT48 SCHOOL

Liburland Festival 2025

Gema Fest 2025 - Samarinda

Gema Fest 2025 - Makassar

Selengkapnya >